| Dakwaan |
PERTAMA
------- Bahwa Terdakwa MUSTHOFA KHOIRUL ANAM, pada hari Jumat tanggal 24 Oktober 2025 sekira pukul 19.30 WIB, atau setidak-tidaknya pada suatu waktu tertentu pada bulan Oktober 2025, atau setidak-tidaknya pada suatu waktu tertentu pada tahun 2025, bertempat di Warkop Depan pool taksi blue bird d/a Jalan Raya Darmo kali No. 2-6, Kelurahan Darmo, Kecamatan Wonokromo, Kota Surabaya atau di suatu tempat lain yang masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Surabaya yang berwenang untuk memeriksa dan mengadili perkara ini, telah melakukan tindak pidana “dengan sengaja dan tanpa hak mendistribusikan, mentranmisikan dan/atau membuat dapat diaksesnya informasi elektronik dan/atau dokumen elektronik yang memiliki muatan perjudian” yang dilakukan oleh Terdakwa dengan cara sebagai berikut :-------------------------------------
- Bahwa awalnya pada hari Jumat tanggal 24 Oktober 2025 sekira pukul 02.21 WIB di Warkop Depan pool taksi blue bird d/a Jalan Raya Darmo kali No. 2-6, Kelurahan Darmo, Kecamatan Wonokromo, Kota Surabaya, Terdakwa melakukan permainan judi online jenis (slot) menggunakan sarana 1 (satu) unit Handphone merk Samsung Galaxy 02s warna biru tua milik Terdakwa;
- Bahwa Terdakwa melakukan permainan judi online jenis (slot) dengan cara membuka google chrome lalu membuka DOLAR138 melalui link https://planetatenerife.com, kemudian login dengan ID: Musthofa69 dan password: Daffa949619, kemudian setelah login Terdakwa klik deposit melalui rekening BCA dengan nomor 3391053691 a.n. MUHAMMAD REZEKI TEGAR FA sebesar Rp.67.000,-(enam puluh tujuh rupiah), selanjutnya saldo otomatis terisi pada akun Terdakwa, Kemudian Terdakwa bermain slot Pragmatig Play di game MAHJONG WINS3 BLACK SCATTER dengan memasang bett taruhan Rp.400,- (empat ratus rupiah) dan Terdakwa memilih putaran otomatis 10X, 20X dan 50X agar game berputar, dalam tiap putarannya diberi simbol atau gambar yang sama dari kiri ke kanan di reel sebelahnya mulai dari reel paling kiri untuk sekedar dapat X1 ledakan simbol atau gambar untuk sekedar saldo tidak berkurang banyak dari bett yang ditaruhkan atau sebalknya mendapat ledakan simbol atau gambar berurutan dari ledakan yang pertama, serta diberi scater gratis sebanyak 10X putaran gratis atau kadang tidak diberi simbol atau gambar gratis sama sekali, dan begitu seterusnya hingga terjadi bertambah dan berkurangnya saldo milik Terdakwa;
- Bahwa selanjutnya pada pada hari Jumat tanggal 24 Oktober 2025 sekira pukul 19.30 WIB di Warkop Depan pool taksi blue bird d/a Jalan Raya Darmo kali No. 2-6, Kelurahan Darmo, Kecamatan Wonokromo, Kota Surabaya melanjutkan kembali permainan judi online jenis slot yang dilakukan oleh Terdakwa, namun Saksi MOCH. SOEBANDRIJO dan Saksi NOVRIANDI selaku anggota Kepolisian Sektor Asemrowo melakukan penangkapan terhadap Terdakwa, selanjutnya terdakwa beserta barang bukti yang ditemukan dibawa ke Kantor Kepolisian Sektor Asemrowo guna pemeriksaan lebih lanjut;
- Bahwa Website DOLAR138 melalui link https://planetatenerife.com dapat dikategorikan sebagai Informasi Elektronik dan/atau Dokumen Elektronik yang memiliki muatan perjudian jika memenuhi unsur berikut dimana berdasarkan Pasal 303 KUHP, perjudian melibatkan aktivitas taruhan dengan kuntungan yang bergantung pada keberuntungan semata dan website ini menawarkan permainan taruhan, memiliki mekanisme setoran dan penarikan uang yang digunakan untuk taruhan, menyediakan fitur atau layanan perjudian lainnya. Maka, website tersebut dapat dianggap memiliki muatan perjudian;
- Bahwa perbuatan Terdakwa yang menggunakan sistem elektronik 1 (satu) unit Handphone merk Samsung Galaxy 02s warna biru tua milik Terdakwa untuk mengoperasionalkan akun situs judi online Website DOLAR138 melalui link https://planetatenerife.com dengan username dan password yang disebutkan dapat dikategorikan sebagai tindakan mendistribusikan, mentransmisikan, dan/atau membuat dapat diaksesnya Informasi Elektronik dan/atau Dokumen Elektronik.
Perbuatan Terdakwa tersebut sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal 45 Ayat (3) Jo Pasal 27 Ayat (2) UU RI Nomor. 1 Tahun 2024 tentang Perubahan Kedua UU RI No. 11 Tahun 2008 tentang Informasi dan Transaksi Elektronik----------------------------------------------------
ATAU
KEDUA
----- Bahwa Terdakwa MUSTHOFA KHOIRUL ANAM, pada hari Jumat tanggal 24 Oktober 2025 sekira pukul 19.30 WIB, atau setidak-tidaknya pada suatu waktu tertentu pada bulan Oktober 2025, atau setidak-tidaknya pada suatu waktu tertentu pada tahun 2025, bertempat di Warkop Depan pool taksi blue bird d/a Jalan Raya Darmo kali No. 2-6, Kelurahan Darmo, Kecamatan Wonokromo, Kota Surabaya atau di suatu tempat lain yang masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Surabaya yang berwenang untuk memeriksa dan mengadili perkara ini, telah melakukan tindak pidana, “dengan sengaja menawarkan atau memberikan kesempatan untuk permainan judi dan menjadikannya sebagai pencarian, atau dengan sengaja turut serta dalam suatu Perusahaan untuk itu” Perbuatan tersebut sebagaimana dilakukan oleh terdakwa dengan cara sebagai berikut:--
- Bahwa awalnya pada hari Jumat tanggal 24 Oktober 2025 sekira pukul 02.21 WIB di Warkop Depan pool taksi blue bird d/a Jalan Raya Darmo kali No. 2-6, Kelurahan Darmo, Kecamatan Wonokromo, Kota Surabaya, Terdakwa melakukan permainan judi online jenis (slot) menggunakan sarana 1 (satu) unit Handphone merk Samsung Galaxy 02s warna biru tua milik Terdakwa;
- Bahwa Terdakwa melakukan permainan judi online jenis (slot) dengan cara membuka google chrome lalu membuka DOLAR138 melalui link https://planetatenerife.com, kemudian login dengan ID: Musthofa69 dan password: Daffa949619, kemudian setelah login Terdakwa klik deposit melalui rekening BCA dengan nomor 3391053691 a.n. MUHAMMAD REZEKI TEGAR FA sebesar Rp.67.000,-(enam puluh tujuh rupiah), selanjutnya saldo otomatis terisi pada akun Terdakwa, Kemudian Terdakwa bermain slot Pragmatig Play di game MAHJONG WINS3 BLACK SCATTER dengan memasang bett taruhan Rp.400,- (empat ratus rupiah) dan Terdakwa memilih putaran otomatis 10X, 20X dan 50X agar game berputar, dalam tiap putarannya diberi simbol atau gambar yang sama dari kiri ke kanan di reel sebelahnya mulai dari reel paling kiri untuk sekedar dapat X1 ledakan simbol atau gambar untuk sekedar saldo tidak berkurang banyak dari bett yang ditaruhkan atau sebalknya mendapat ledakan simbol atau gambar berurutan dari ledakan yang pertama, serta diberi scater gratis sebanyak 10X putaran gratis atau kadang tidak diberi simbol atau gambar gratis sama sekali, dan begitu seterusnya hingga terjadi bertambah dan berkurangnya saldo milikTerdakwa;
- Bahwa selanjutnya pada pada hari Jumat tanggal 24 Oktober 2025 sekira pukul 19.30 WIB di Warkop Depan pool taksi blue bird d/a Jalan Raya Darmo kali No. 2-6, Kelurahan Darmo, Kecamatan Wonokromo, Kota Surabaya melanjutkan kembali permainan judi online jenis slot yang dilakukan oleh Terdakwa, namun Saksi MOCH. SOEBANDRIJO dan Saksi NOVRIANDI selaku anggota Kepolisian Sektor Asemrowo melakukan penangkapan terhadap Terdakwa, selanjutnya terdakwa beserta barang bukti yang ditemukan dibawa ke Kantor Kepolisian Sektor Asemrowo guna pemeriksaan lebih lanjut;
- Bahwa dalam melakukan permainan perjudian online jenis slot DOLAR138 melalui link https://planetatenerife.com tersebut dengan menggunakan uang sebagai taruhan dan bersifat untung – untungan yang mana apabila mengalami kemenangan hasilnya akan dipergunakan oleh terdakwa untuk kebutuhan hidup sehari – hari;
- Bahwa Terdakwa dalam dalam melakukan permainan perjudian online jenis slot DOLAR138 melalui link https://planetatenerife.com tersebut tidak mempunyai ijin dari pihak yang berwenang dan bersifat untung – untungan.
------ Perbuatan Terdakwa sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal 303 ayat (1) ke-3, KUHP.-----------------------------------------------------------------------------------------------------------------
ATAU
KETIGA
------- Bahwa Terdakwa MUSTHOFA KHOIRUL ANAM, pada hari Jumat tanggal 24 Oktober 2025 sekira pukul 19.30 WIB, atau setidak-tidaknya pada suatu waktu tertentu pada bulan Oktober 2025, atau setidak-tidaknya pada suatu waktu tertentu pada tahun 2025, bertempat di Warkop Depan pool taksi blue bird d/a Jalan Raya Darmo kali No. 2-6, Kelurahan Darmo, Kecamatan Wonokromo, Kota Surabaya atau di suatu tempat lain yang masih termasuk dalam daerah hukum Pengadilan Negeri Surabaya yang berwenang untuk memeriksa dan mengadili perkara ini, telah melakukan tindak pidana “menggunakan kesempatan main judi, yang diadakan dengan melanggar ketentuan Pasal 303” yang dilakukan oleh Terdakwa dengan cara sebagai berikut :
- Bahwa awalnya pada hari Jumat tanggal 24 Oktober 2025 sekira pukul 02.21 WIB di Warkop Depan pool taksi blue bird d/a Jalan Raya Darmo kali No. 2-6, Kelurahan Darmo, Kecamatan Wonokromo, Kota Surabaya, Terdakwa melakukan permainan judi online jenis (slot) menggunakan sarana 1 (satu) unit Handphone merk Samsung Galaxy 02s warna biru tua milik Terdakwa;
- Bahwa Terdakwa melakukan permainan judi online jenis (slot) dengan cara membuka google chrome lalu membuka DOLAR138 melalui link https://planetatenerife.com, kemudian login dengan ID: Musthofa69 dan password: Daffa949619, kemudian setelah login Terdakwa klik deposit melalui rekening BCA dengan nomor 3391053691 a.n. MUHAMMAD REZEKI TEGAR FA sebesar Rp.67.000,-(enam puluh tujuh rupiah), selanjutnya saldo otomatis terisi pada akun Terdakwa, Kemudian Terdakwa bermain slot Pragmatig Play di game MAHJONG WINS3 BLACK SCATTER dengan memasang bett taruhan Rp.400,- (empat ratus rupiah) dan Terdakwa memilih putaran otomatis 10X, 20X dan 50X agar game berputar, dalam tiap putarannya diberi simbol atau gambar yang sama dari kiri ke kanan di reel sebelahnya mulai dari reel paling kiri untuk sekedar dapat X1 ledakan simbol atau gambar untuk sekedar saldo tidak berkurang banyak dari bett yang ditaruhkan atau sebalknya mendapat ledakan simbol atau gambar berurutan dari ledakan yang pertama, serta diberi scater gratis sebanyak 10X putaran gratis atau kadang tidak diberi simbol atau gambar gratis sama sekali, dan begitu seterusnya hingga terjadi bertambah dan berkurangnya saldo milik Terdakwa;
- Bahwa selanjutnya pada pada hari Jumat tanggal 24 Oktober 2025 sekira pukul 19.30 WIB di Warkop Depan pool taksi blue bird d/a Jalan Raya Darmo kali No. 2-6, Kelurahan Darmo, Kecamatan Wonokromo, Kota Surabaya melanjutkan kembali permainan judi online jenis slot yang dilakukan oleh Terdakwa, namun Saksi MOCH. SOEBANDRIJO dan Saksi NOVRIANDI selaku anggota Kepolisian Sektor Asemrowo melakukan penangkapan terhadap Terdakwa, selanjutnya terdakwa beserta barang bukti yang ditemukan dibawa ke Kantor Kepolisian Sektor Asemrowo guna pemeriksaan lebih lanjut;
- Bahwa dalam melakukan permainan perjudian online jenis slot DOLAR138 melalui link https://planetatenerife.com tersebut dengan menggunakan uang sebagai taruhan dan bersifat untung – untungan yang mana apabila mengalami kemenangan hasilnya akan dipergunakan oleh terdakwa untuk kebutuhan hidup sehari – hari;
- Bahwa Terdakwa dalam dalam melakukan permainan perjudian online jenis slot DOLAR138 melalui link https://planetatenerife.com tersebut tidak mempunyai ijin dari pihak yang berwenang dan bersifat untung – untungan.
Perbuatan Terdakwa tersebut sebagaimana diatur dan diancam pidana dalam Pasal 303 bis ayat (1) ke-1 KUHP.----------------------------------------------------------------------------------------------------------- |